MATERIAL UNTUK GROUNDING PENANGKAL PETIR

MATERIAL UNTUK GROUNDING PENANGKAL PETIR

Rod tembaga ini menjadi sistem untuk menjadi konduktor untuk pembuangan ke bumi dari penyaluran kabel dari penangkal petir. Idealnya diameter 16 mm dan panjang sekitar 3 – 4 meter.

GROUND ROD

Material grounding dengan bahan baku besi dengan lapisan tembaga setebal 250 mcron. Rod ini akan di fungsikan untuk di masukan ke bumi berdasarkan kebutuhan sedalam dalamnya untuk menghasilkan ohm yang di bawah 1 .

CLAMP GROUNDING

Material ini berfungsi untuk sistem penyambungan dengan kabel dan rod yang di tanam ke tanah dan biasanya menjadi sistem yang terbaik menggunakan welding

KABEL PENGHANTAR

Kabel ini akan menjadi penghantar arus petir ke bumi sebelum ke grounding untuk mencapai sistem ini yang terpadu dalam satu rangkaian

 

BAK KONTROL
Bak kontrol ini berfungsi sebagai sistem yang berfungsi menyambung atau tempat pengaman untuk mengecek kondisi suatu tahanan tanah setiap setahun sekali.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WeCreativez WhatsApp Support
Tim dukungan pelanggan kami ada di sini untuk menjawab pertanyaan Anda. Tanyakan apa saja kepada kami!
👋 Hai, ada yang bisa saya bantu?
ORDER VIA WHATSAPP